Sayur kangkung
CARA TANAM SAYUR KANGKUNG UNTUK DAPUR KELUARGA Siapa yang tidak kenal sayur kangkung hampir seluruh pelosok Indonesia orang mengenalnya terutama sekali ibu2 rumah tangga, nama kerennya ipomocea aquatika. Sayur ini sering disajikan dalam bentuk lalapan ,tumis ,gulai dll. Mamfaat bagi kesehatan juga sangat banyak diantaranya mencegah/mengobati panas dalam /sariawan, mencegah kurang darah, antioksidan alami, mengatasi sembelit, mencegah diabetes, mimisan, menjaga tubuh tetap langsing sehingga cocok untuk program diet dan banyak lagi kegunaan lainnya. Karena pada sayur kangkung mengandung banyak zat yang dibutuhkan tubuh seperti vitamin A, B1, C, protein, zat besi , kalsium , fosfor dll. Awal mulanya tanaman kangkung memang ditanam dilahan basah atau digenangi air tapi sekarang kangkung sudah ada faritas yang bisa ditanam dilahan kering. Penanamannya juga tidak sulit pertama sekali kita sediakan media tanam berupa polyb