Postingan

Menampilkan postingan dari 2017

CARA EFEKTIF MENANGKAL GANGGUAN BABI HUTAN

                   Babi hutan   adalah hama pengganggu yang sangat menjenkelkan bagi petani terutama sekali yg menggarap lahan di sekitar hutan   atau berseb elahan dengan hutan dimana kawanan babi   bertempat tinggal dan berkembang biak.            Babi hutan menyerang lahan petani karena umumnya karena tanaman yang ditanam adalah kesukaan / selera dari babi tsb, seperti umbi2an, padi ,jagung ,pisang dll, tapi tanaman lain walaupun tidak makanan dari babi, masih tetap diganggu seperti anak sawit yg baru ditanam , cengkeh , karet,   cabe dll, mereka tidak makan tanaman tsb tetapi mereka mencari makanan ditanah   yang sudah digemburkan, tanah yang gembur mengandung cacing , ulat dan larva serangga lainnya ,semua itu sangat disuka oleh babi. Sehingga tanaman yang baru ditanam ada yang terinjak,   ada yang tertimbun bahkan ada yang tercerabut keluar oleh ulah babi hutan. Untuk mengurangi dampak kerusakan dari ulah babi hutan banyak cara dilakukan oleh petani untuk menyelam